Sejak lama, kisah manusia super yang dituangkan ke dalam bacaan maupun divisualisasikan lewat karya film selalu digandrungi banyak orang. Kita butuh suguhan khayal yang melenakan, sebab di kehidupan nyata, seringkali kita tak berdaya di hadapan takdir; begitu katanya. Manusia super selalu digambarkan hidup penuh drama, kekuatannya justru melesat bak roket tiap kali penikmat kisahnya yakin ajalnya … [Read more...]
Survival Tips di Australia Episode 1; Jalan-Jalan Bawa Bayi di Australia
Yeay akhirnya punya waktu buat merampungkan tulisan yang lama nangkring di draft ini. Thanks to hubby my buddy juga yang memfasilitasi istrinya dengan perangkat baru, wkwkwk. Sudah lama sekali saya mau berbagi survival tips ini, mengingat saya sendiri yang lumayan kerepotan di masa awal tinggal di sini karena kurangnya info di google, muehehe. Sebenarnya gampang sih kalau mau nanya-nanya … [Read more...]
Belajar dari Buibu Solcans
Hai, akhirnya ku bisa kembali nulis setelah menyimpan begitu banyak draft, yang akhirnya ku skip juga karena tiba-tiba ide menulis ini meletup-letup. Sepuluh bulan setelah melahirkan, akhirnya ku bisa beradaptasi dan mulai dan kembali beraktifitas di luar rumah, hahaha. Memang apa yang beda sih dari ibu-ibu? Entahlah, tapi selama di sini, rasa-rasanya cuma keberadaan anak yang bikin perbedaan. … [Read more...]
- « Previous Page
- 1
- 2
- 3
- 4
- 5
- …
- 8
- Next Page »