Sebagai salah satu orang yang menahan diri dari keluar rumah selama wabah, saya masuk barisan sakit hati atas inkonsistensi pemerintah dalam penegakan aturan dan kebijakan terkait wabah, juga perilaku sebagian masyarakat yang enggan menahan diri. Duh, ke mana lagi saya harus marah-marah ya? Rasanya semua sosial media sudah jadi tempat menuangkan kekecewaan. Eh ternyata, saya belum nulis di blog, … [Read more...]